KETERLIBATAN WARGA LINGKUNGAN DALAM KEGIATAN PEWARTAAN DI STASI YOHANES GABRIEL PERBOYRE ALI PANDI - 203081

PANDI, ALI (2024) KETERLIBATAN WARGA LINGKUNGAN DALAM KEGIATAN PEWARTAAN DI STASI YOHANES GABRIEL PERBOYRE ALI PANDI - 203081. Other thesis, STKIP WIDYA YUWANA.

[img] Text
ALI PANDI - 203081.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK
Ali Pandi: Keterlibatan Warga Lingkungan dalam Kegiatan Pewartaan di Stasi Yohanes gabriel Perboyre
Pewartaan adalah kegiatan untuk menyampaikan kabar baik tentang Yesus Kristus kepada orang lain. Namun dalam hal ini umat stasi Yohanes Gabriel Perboyre masih terlihat kurang terlibat aktif dalam kegiatan pewartaan di lingkungan. Hanya sebagian warga orang yang rutin mengikuti kegiatan pewartaan baik terlibat untuk hadir maupun terlibat aktif. Hendaknya setiap orang yang sudah dibaptis terlibat langsung dalam kegiatan pewartaan. Tujuan penelitian mengetahui gambaran keterlibatan warga lingkungan dalam kegiatan pewartaan di stasi Yohanes Gabriel Perboyre.
Penelitian didalami dengan metode kualitatif deskriptif, dengan tujuan mengkontuksi fenomena baru dan hepotesis. Tempat penelitian di stasti Yohanes Gabril Perboyre, Surabaya. Subyek penelitian ini adalah umat stasi Yohanes Gabriel Perboyre yang secara khusus menjabat sebagai ketua stasi, para ketua lingkungan, seksi pewartaan lingkungan dan umat lingkungan. Metode penelitian yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Intepretasi analisis data peneltian ini diperoleh dari hasil wawancara dilapangan dan menyusun secara sistematis berdasarkan data yang diperoleh
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di stasi Yohanes Gabriel Perboyre mengenai keterlibatan warga lingkungan dalam kegiatan pewartaan. Dari data yang diperoleh menunjukan semangat atau antsusias kehadiran warga lingkungan dalam kegiatan pewartaan warga lingkungan di stasi Yohanes Gabriel Perboyre masih belum terlihat. Hal ini dibuktikan dari jumlah umat yang hadir sedikit. Adapun bentuk-bentuk keaktifan warga lingkungan dalam kegiatan pewartaan dapat dilihat dari tiga hal antara lain: Pertama sebagai pemandu, aktif terlibat, hadir sebagai umat. Namun Penghambat terbesar warga lingkungan dalam kegiatan pewartaan ada dua yaitu pekerjaan dan waktu. Namun ada beberapa hal yang bisa dilakukan agar kegiatan berjalan dengan efektif antara lain. 1) Koordinasi dengan pengurus lingkungan. 2) menata kegiatan. 3) memperbaiki komunikasi.

Kata Kunci: Keterlibatan warga lingkungan, Kegiatan Pewartaan, Stasi Yohanes Gabriel Perboyre.

============================================================

ABSTRACT

Ali Pandi: The Involvement of the Community Members in Evangelization Activities at the Basic Ecclesial Community of St. John Gabriel Perboyre.
Evangelization is the activity of preaching the good news about Jesus Christ to others. However, in this case, the community members of the Basic Ecclesial Community of St. John Gabriel Perboyre still appears to be less actively involved in evangelization activities within the community. Only some of the community members regularly participate in evangelization activities, either by attending or being actively involved. Every baptized person should be directly involved in evangelization activities. The aim of this research is to picture out and to understand the involvement of the community members in evangelization activities at the Basic Ecclesial Community of St. John Gabriel Perboyre.
The research was conducted using a descriptive qualitative method, focusing on constructing new phenomena and hypotheses. The research location is at the Basic Ecclesial Community of St. John Gabriel Perboyre in Surabaya. The subjects of the said research are also the community members of St. John Gabriel Perboyre, especially those who serve as the head of the Basic Ecclesial Community, community leaders, evangelization district leaders, and community members. The research methods applied are observation, interviews, and documentation. The interpretation of the data analysis in this research is derived from the results of field interviews and systematically organized based on the data gathered.
Based on the research conducted at the Basic Ecclesial Community of St. John Gabriel Perboyre regarding the involvement of the community members in evangelization activities, the data obtained shows that the enthusiasm of the community members for the evangelization activities at the Basic Ecclesial Community of St. John Gabriel Perboyre is still lacking. The evidence can be seen through the small number of attendees. The forms of active participation of community members in evangelization activities can be seen clearly through three aspects: first, as guides, actively involved, and attending as participants. However, the two main obstacles for community members in evangelization activities are work and time. Nevertheless, several measures can be taken to ensure activities run effectively, including 1) Coordination with community leaders, 2) Organizing activities, and 3) Improving communication.
Keywords: The Involvement of the Community Members, Evangelization Activities, St. John Gabriel Perboyre Station

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Keterlibatan warga lingkungan, Kegiatan Pewartaan, Stasi Yohanes Gabriel Perboyre.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BR Christianity
B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology
L Education > LCR Catholism Religion Education
Divisions: Faculty of Religious Education > Ilmu Pendidikan Teologi
Depositing User: Ali Pandi Ali Pandi
Date Deposited: 14 Aug 2024 05:11
Last Modified: 14 Aug 2024 05:11
URI: http://eprints.widyayuwana.ac.id/id/eprint/909

Actions (login required)

View Item View Item